Wednesday, February 27, 2013

Lowongan Kerja Perawat Rumah Sunatan Indonesia

Lowongan Kerja PT Rumah Sunatan Indonesia adalah Perusahaan bergerak khusus untuk jasa sunat anak serta dewasa. Klinik Rumah Sunatan berdiri sejak 2007 dengan menggunakan metode sunat inovasi baru (alat sunat : sekali pakai dan kemasan tools sunat sangat steril) serta memiliki suasana sunat menyenangkan.

Telah sukses melakukan jasa sunat segala usia, paling muda bayi usia 2 hari serta tertua berusia 72 tahun baik WNI maupun WNA. Inovasi mutakhir adalah bisa melakukan sunat anak gemuk tanpa perlu terapi hormon. Telah banyak, anak tokoh nasional, artis telah melakukan sunat di Rumah Sunatan.

Memiliki cabang antara lain di : Bintaro, Bekasi, Cipinang, Depok, Pancoran Mas, Tambun, Medan serta Surabaya. Beberapa klinik lainnya akan dibuka di kota besar di seluruh Indonesia.

PERAWAT

Responsibilities:
* Melakukan asuhan keperawatan sunat,
* Melakukan layanan penerimaan pasien sunat langsung datang dan via telpone,
* Menerangkan informasi te ntang sunat,
* Mempersiapkan peralatan, obat-obatan serta logistik sunat,
* Melakukan asistensi dokter di tempat sunat.

Requirements:
* D3 / S1 Keperawatan,
* Pria dan/atau Wanita, Maks. 25 tahun,
* Bersedia di Jabotabek dan Non Jabotabek,
* Formasi utk karyawan tetap dan kontrak 3 bulan

Benefits:
* Gaji bulanan
* Jasa Produksi setelah musim sunat selesai ( 2 X setahun)
* THR (sesuai aturan)
* Tidak ada waktu shift (pagi, sore, malam)

Jika Anda tertarik serta memenuhi kualifikasi Lowongan Kerja Terbaru PT Rumah Sunatan Indonesia di atas, kirimkan resume lengkap serta pas foto terbaru Anda ke alamat surat elektronik [surel/email]:
hrd--at--rumahsunatan.com




Lowongan Kerja Perawat Rumah Sunatan Indonesia via mitra-kerja

No comments:

Post a Comment