19 Oct
2012
Perfetti Van Melle adalah pwerusahaan multinasional bergerak dalam produksi kembang gula serta pemasarannya. Dengan lebih dari 18.000 karyawan serta area operasi di lebih dari 30 negara. Perfetti Van Melle merupakan perusahaan kembang gula nomor 3 terbesar di dunia serta nomor 1 terbesar di Indonesia. Seiring dengan pertumbuhan aktivitas bisnis perusahaan, kami mebuka kesempatan berkarir di bidang sales untuk Anda berprestasi serta memiliki potensi tinggi.
MANAGEMENT TRAINEEN a � SALES
(MT-SALES)
Penempatan di seluruh Indonesia
(Proses seleksi : November 2012 di Bogor)
Mengikuti MT Program, Anda akan dibina untuk menjadi pemimpin handal di bidang manajemen penjualan dan distribusi. Training akan dilakukan dalah bentuk in class training, simulasi, bimbingan, serta a �On The Job Traininga t. Setelah mengikuti program ini, Anda diharapkan mampu untuk mengelola tim salesman secara efektif dalan mencapai target penjualan serta distribusi produk di area Anda serta mengembangkan distribusi produk secara jangka panjang melalui infrastruktur penjualan efektif
Persyaratan Kandidat :
1. Pria dengan usia maksimal 26 tahun
2. S1 dari semua jurusan
3. Fresh graduate dan/atau memiliki pengalaman kerja maksimal 1 tahun
4. Mampu mengendarai motor serta memiliki SIM C
5. Memiliki potensi kepemimpinan, pengalaman berorganisasi, kemauan belajar tinggi, pekerja keras, serta motivasi tinggi untuk berprestasi
6. Menguasai Ms. Office serta aplikasi internet
7. Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
Kirimkan surat lamaran, riwayat hidup lengkap, serta foto terbaru Anda sebelum 30 Oktober 2012 ke :
PT. Perfetti Van Melle Indonesia
Jalan Raya Jakarta a � Bogor km. 47,4, Cibinong a � Bogor
atau surat elektronik [surel/email] ke
hrd.pvmi--at--id.pvmgrp.com
In: Fresh Graduated Tags: Bogor, Fresh Graduate, Management Trainee
Lowongan Pekerjaan Management Trainee Sales Di Bogor Oktober 2012 Perfetti Van Melle Indonesia via poskerja
No comments:
Post a Comment